Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda BTN Selempang Merah,Ketua DPRD Tanjab Barat: Umat Muslim Harus Meneladani dan Mematuhi Perintah Nabi Muhammad SAW  DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Pengumuman,Penetapan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pilkada Serentak Tahun 2024 Kembali Terpilih Menjadi Bupati Dua Periode,Anwar Sadat: Ini Amanah Yang Harus Dijalankan Dengan Sebaik Baiknya Bupati Tanjab Barat Upayakan Pelayanan Call Centre 112 yang Terintegrasi melalui Study Tiru ke Dinas Kominfo Kota Bandung Bupati Tanjab Barat Kunjungi LAN untuk Persiapan Seleksi Jabatan Eselon II

Home / Pemerintahan

Kamis, 9 Januari 2025 - 21:48 WIB

Sekda Tanjab Barat Sambut Kunker Komandan Lanal Palembang

TANJAB BARAT, LT – Mewakili Bupati Tanjung Jabung Barat, Sekretaris Daerah Hermansyah, S.STP, MH, menerima kunjungan kerja Komandan Lanal Palembang, Kolonel Laut (P) Faisal M.TR.HANLA, M.M., CRMP, di Pos TNI AL Kuala Tungkal pada Kamis, (09/01/25).

Turut hadir dalam acara tersebut Ketua DPRD, unsur Forkopimda, Ketua Pengadilan Negeri, Ketua Pengadilan Agama, Kepala OPD, serta seluruh unsur maritim dan tamu undangan lainnya.

Dalam sambutannya, Sekretaris Daerah Hermansyah menyampaikan selamat datang kepada Komandan Lanal Palembang beserta rombongan di “Bumi Serengkuh Dayung Serentak Ketujuan” Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Ia menegaskan bahwa Kabupaten Tanjung Jabung Barat merupakan kabupaten yang terletak di pesisir timur dan menjadi pintu gerbang laut Provinsi Jambi.

“Kehadiran Bapak di sini merupakan suatu kehormatan bagi kami dan menunjukkan komitmen yang kuat dalam memperkuat sinergi antara TNI AL dan pemerintah daerah, khususnya dalam menjaga keamanan dan kedaulatan wilayah perairan kita,” ucapnya.

Sekda Hermansyah juga menambahkan bahwa sebagai daerah dengan potensi maritim yang besar, Tanjung Jabung Barat sangat mengharapkan dukungan dan kerja sama dari TNI AL dalam berbagai aspek, mulai dari pengamanan wilayah perairan, penegakan hukum di laut, hingga pengembangan potensi ekonomi maritim.

Sementara itu, dalam sambutannya, Komandan Lanal Palembang Kolonel Laut (P) Faisal M.TR.HANLA, M.M., CRMP, menyampaikan rasa terima kasih atas sambutan hangat yang diterimanya selama kunjungan kerja ke Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Ia menyoroti potensi besar yang dimiliki Tanjung Jabung Barat, terutama dengan adanya pintu masuk perairan di Kuala Tungkal.

“Dengan adanya pintu masuk di perairan Kuala Tungkal, kota ini berpotensi untuk maju dengan cepat. Sayang sekali jika potensi ini tidak dikembangkan atau ditingkatkan lebih lanjut,” ujarnya.

Baca Juga  Diisukan Bupati Anwar Sadat Tidak Taat Hukum, Buktinya Pemkab Tanjab Barat Menang Banding

Namun, ia juga mengingatkan adanya beberapa permasalahan di jalur perairan Sungai Pengabuan yang menjadi tantangan, seperti banyaknya nelayan yang sering tertabrak kapal yang sedang bertransmigrasi melewati jalur sungai ini. * (LT).

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Kembali Terpilih Menjadi Bupati Dua Periode,Anwar Sadat: Ini Amanah Yang Harus Dijalankan Dengan Sebaik Baiknya

Pemerintahan

Hadiri Sertijab Rektor UIN STS Jambi, Bupati Tanjabbar Anwar Sadat Berharap UIN Jambi Makin Unggul

Pemerintahan

Komitmen Pemerintah Daerah Menyediakan Infrastruktur Telekomunikasi, Bupati Tanjab Barat Audiensi Ke BAKTI di Jakarta

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Upayakan Pelayanan Call Centre 112 yang Terintegrasi melalui Study Tiru ke Dinas Kominfo Kota Bandung

Pemerintahan

Yang Dinantikan Terwujud, Warga Ucapkan Terimakasih Pada Bupati Tanjab Barat

Pemerintahan

Diduga Jarang Ngantor, Kemendagri Didesak Evaluasi Kinerja Wabup Tanjab Barat

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Berharap Menjelang H-2 Lebaran Idul Adha Kebutuhan Bahan Pokok Tetap Stabil

Pemerintahan

Tanggapi Keluhan Masyarakat, Bupati Anwar Sadat Hadirkan Tiga Eskavator Amfibi Atasi Parit-parit Yang Buntu